
Pensil Warna di Atas Kertas
Aku suka menulis puisi
Biar dimuat di koran
Aku ingin mengajak bunda ke Paris
Melihat lampu kota dan menulis puisi.
Menulis puisi menyenangkan
Ada mawar, gajah, nenek, bunda, juga naga
Aku bisa menulis apa saja.
Mei, 2015
2 replies on “Aku Seorang Penulis”
Wow hebat sayangnya dalam puisi naya tidak ada nama atuk
LikeLike
[…] Aku Seorang Penulis. […]
LikeLike